BPKAD KAB. PEMALANG
Berita

CAPAIAN KINERJA 2024

Capaian Kinerja BPKAD KAB. PEMALANG Tahun 2024 adalah hasil dari pelaksanaan kegiatan yang dilakukan untuk mencapai target yeng telah ditetapkan pada tahun 2024. Capaian kinerja ini dapat diukur dengan menggunakan indikator kinerja utama (IKU) atau KPI.

Cara mengukur capaian kinerja Melakukan survey kepuasan masyarakat (IKM), Mengukur persentase perangkat daerah dengan nilai IKM “baik, Mengukur nilai akuntabilitas kinerja, Mengukur rencana kinerja dan capaian kinerja. 
Manfaat capaian kinerja, diantaranya :
  • Sebagai bentuk pertanggung jawaban kinerja kepada stakeholders
  • Sebagai bahan analisis untuk mengidentifikasi peluang perbaikan kinerja
  • Sebagai bahan untuk meningkatkan kinerja organisasi
  • Sebagai bahan untuk mewujudkan good governance dalam pengelolaan organisasi publik
berikut kami lampirkan Capaian Kinerja setiap Triwulan :
Triwulan I dapat diklik dibawah ini,
https://drive.google.com/file/d/1i3k0aDbS7BmzXtyybW3Wzib5GpdD7TO1/view?usp=sharing
Triwulan II dapat diklik dibawah ini,
https://drive.google.com/file/d/1qx4QSwoDIMRpXvdskQta2Q0M2S8jNlZK/view?usp=sharing
Triwulan III dapat diklik dibawah ini,
https://drive.google.com/file/d/18ZcDe_7gy08MpHAYju_cXjBlI1OaGkop/view?usp=sharing
Triwulan IV dapat diklik dibawah ini,
https://drive.google.com/file/d/1qaLtVSbiuQqwqmA0W2XRmChaODnerUw-/view?usp=sharing

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *